Sesosok pria baru saja berlalu Sosok yang tak pernah terbayangkan sebelumnya Sosok yang tak pernah diimpikan sebelumnya Aku tak peduli Pria itu berlalu lagi Berbicara dan bercerita tentang hidupnya yang abu Impian dan harapannya tampak semu Namun penuh dengan ambisi Pria itu berlalu lagi Membawaku pada dunianya yang gelap Tak terduga meski selalu sendiri Gelap tak selalu bermakna gelap Pria itu berlalu lagi...